Berita Pangandaran, (harapanrakyat.com),- Pentingnya perlindungan konsumen di Pangandaran, rencananya Badan Perlindungan Konsumen Nasional RI (BPKN RI) akan membentuk Badan Penyelesaian Sengketa Konsumen (BPSK) sebagai pusat pengaduan konsumen di Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat. Ketua Asosiasi Badan Penyelesaian Sengketa Konsumen (BPSK) Provinsi Jawa Barat, yang juga Wakil Ketua Komisi 2 Komunikasi dan Edukasi BPKN RI, Firman Turmantara […]
The post Perlindungan Konsumen di Pangandaran, BPKN RI akan Bentuk BPSK appeared first on Harapan Rakyat Online.