Sukuk wakaf ritel merupakan jenis investasi wakaf uang pada sukuk negara. Di mana imbalan tersalur pada nadzir atau pengelola dana dari kegiatan tersebut. Tujuannya untuk membiayai program ekonomi dan sosial kepentingan umat. Sukuk wakaf itu sendiri merupakan sebuah surat utang syariah yang berbasis wakaf uang. Investasi ini mampu membantu pembiayaan dalam konteks sosial. Misalnya pada […]
Similar Articles
Hot News